SATGAS CITARUM HARUM SEKTOR 20 SUBSEKTOR 01 BOJONGMANGU KORAMIL 09/ CIBARUSAH MELAKSANAKAN KEGIATAN RUTIN PEMBERSIHAN KALI CIBEET
Giat pembersihan sungai Cibeet anak Sungai Citarum Babinsa Desa Bojongmangu bersama Satgas Citarum Harum Subsektor 1 Bojongmangu dan warga masyarakat RW 05 Desa Bojongmangu dengan sasaran pembersihan sampah dan penertiban bantaran Sungai Cibeet menjelang musim penghujan.
Kegiatan pembersihan Sungai Cibeet bersama Satgas Citarum harum sektor 20 Subsektor 1 Bojongmangu merupakan kegiatan rutinitas agar aliran sungai lancar," ucap Serka Agus Babinsa Bojongmangu Minggu (12/06/2022).
Kata dia, dimusim hujan ini, perlu adanya upaya pencegahan banjir dengan melakukan pembersihan aliran sunga sehingga ketika hujan datang air bisa lancar.
Sementara, Babinsa Desa Bojongmangu menambahkan bahwa anak sungai juga perlu dijaga sehingga kwalitas air yang mengalir akan bagus yang nantinya bisa dimanfaatkan oleh masyarakat.
Sementara, Babinsa Desa Bojongmangu Serka Agus menambahkan bahwa anak sungai juga perlu dijaga sehingga kwalitas air yang mengalir akan bagus yang nantinya bisa dimanfaatkan oleh masyarakat.
Selama kegiatan berjalan dengan aman dan tertib.MS 09
(Minggu 12/06/2022)
Komentar
Posting Komentar