BERBAUR BERSAMA WARGA PELDA SAM'UN BANTU WARGA GOTONG ROYONG BANGUN TOILET UMUM

BojongmanguGuna menjalin Silaturahmi dengan masyarakat di wilayah binaan, Pelda Sam'un Babinsa Sukamukti Koramil 09/Cibarusah Kodim 0509/Kab. Bekasi berbaur dengan masyarakat bergotong royong membangun toilet umum, Kamis (29/04/2021).


Pelda Sam'un tidak segan-segan turun langsung untuk membantu warga yang sedang membangun toilet umum yang yang berada di kampung binaannya, dengan ikhlas Sam'un membaur bersama warga gotong royong mendirikan toilet.
 
Lanjut Sam'un, ini merupakan kreatifitas Babinsa dengan harapan bisa mengurangi beban biaya dan tenaga, dan semua ini tak lepas dari ide dan terobosan dari Babinsa Sukamukti Koramil 09/Cibarusah Kodim 0509/Kab. Bekasi.
 
Sementara itu, Enjum salah satu warga Desa Sukamukti mengaku senang dengan keaktifan Babinsa, dengan aktifnya aparat TNI di kampung, masyarakat jadi lebih tenang. “Kami berterimakasih atas kehadiran pak tentara, tentunya warga lebih semangat dalam gotong royong membangun rumah,” kata Enjum. (Cyber09)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

DANRAMIL 09/CIBARUSAH HADIR DALAM UPACARA PEMAKAMAN ANGGOTA TNI AD AKTIF DI WILAYAH BINAANNYA

Citarum Harum Sektor 20 Subsektor 1 Bojongmangu

PEKA DAN PERDULI TERHADAP KESULITAN BABINSA CIBARUSAH JAYA DATANGI RUMAH DUKA WARGA BINAAN.

RAPAT PLENO PENGESAHAN HASIL PILKADES DESA WIBAWAMULYA DI HADIRI DANRAMIL 09/CIBARUSAH BERSAMA MUSPIKA

BABINSA SUKA MUKTI AKTIF MONITOR KEGIATAN POSYANDU

ANJANGSANA BERSAMA MUSPIKA DANRAMIL09/CIBARUSAH WASPADAI DISKUALIFIKASI CAKADES DESA WIBAWAMULYA

BABINSA BANTU WUJUDKAN KEMANDIRIAN PANGAN DENGAN PENDAMPINGAN PERTANIAN

BABINSA MONITORING HARGA SEMBAKO PASAR CIBARUSAH DI TENGAH PANDEMI COVID 19

BABINSA SINDANGMULYA SIAPKAN KAMPUNG PANCASILA BERSAMA WARGA